Cespleng – Cerita Seputar Kesehatan Lingkungan

Halo sedulur Kalisoga,

Kembali hadir cespleng #2 di Padepokan Kalisoga dengan tema diskusi: Pentingnya Kesehatan dan Gizi Bagi Ibu Hamil dan Menyusui

Tema ini masih menjadi lanjutan dari isu Stunting di Kabupaten Brebes. Jadi, yuh warga Brebes dan sekitarnya bisa gabung lagi supaya diskusi lebih seru dan menarik 😃

Narasumber:
1. Anida Hanifa (Praktisi Kesehatan Masyarakat)
2. Yuga Putri Pramesti (Ahli Gizi)

Meskipun via maya, setidaknya kita bisa bertegur sapa 🥰

Hayuh Luur silahkan daftar di
https://bit.ly/PendaftaranCespleng2

*GRATIS

Institut Harkat Negeri
Jl. H Sa’aba No. 7A
Cipete Utara, Kebayoran Baru
Jakarta Selatan, Indonesia – 12150
Hotline : 0811 911 2016
Email : sekretariat@harkatnegeri.org

Institut Harkat Negeri

Institut Harkat Negeri
All rights reserved | 2024